HomePolsek"Bhabinkamtibmas Bantu Warga Naikkan Sampah "

“Bhabinkamtibmas Bantu Warga Naikkan Sampah “


Polda Bali-Polres Buleleng, petugas sampah yang di Desa Bubunan melakukan kegiataanya mengangkut sampah sampah rumah tangga untuk di bawa ke tempat pengolahan sampah.

Melihat hal tersebut Bhabinkamtibmas Desa Bubunan Polsek Seririt Aipda Made Subagiasa yang kebetulan melakukan sambang tergerak hatinya untuk membantu menaikkan sampah sehingga pekerjaan petugas sampah bisa lebih ringan, Selasa (07/02/2023)

Dengan senyum sumringah warga mengucapkan banyak terimakasih kepada Bhabinkamtibmas karena telah membantu menaikkan sampah ke mobil sampah sehingga pekerjaannya bisa lebih ringan,

Kapolsek Seririt Kompol Made Suwandra, SH ketika dikonfirmasi mengatakan bahwa, ” ini merupakan langkah untuk mendekatkan diri dengan masyarakat, dengan turut membantu pekerjaan warga, maka warga akan lebih mudah untuk kita ajak menjaga Kamtibmas di lingkungan serta akan mudah mendapatkan informasi guna untuk ditindak lanjuti.

“Disamping itu, setiap Personil Bhabinkamtibmas juga diminta untuk memberikan himbauan kepada warga agar meningkatkan kewaspadaan serta mengantisipasi segala kemungkinan yang dapat terjadi sewaktu-waktu,” tambah Kapolsek Seririt

#POLISIPENOLONGPRESISI
@divisihumaspolri

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Must Read

spot_img