HomePolsekSepinya Penumpang, Para Sopir Diharapkan Bisa Bekerja Sampingan Untuk Mememenuhi Kebutuhan Hidup

Sepinya Penumpang, Para Sopir Diharapkan Bisa Bekerja Sampingan Untuk Mememenuhi Kebutuhan Hidup

Polda Bali – Polres Buleleng, Dalam menudukung Program Polri Jumat Curhat, Kanit Samapta Polsek Sukasada Iptu Ketut Mastra mewakili Kapolsek sukasada Kompol Made Agus Dwi Wirawan, S.H.,M.H terjun kemasyarakat untuk mengetahui perkembangan situasi kamtibmas, Menerima masukan dan keluhan masyarakat sehingga bisa menghadirkan solusi yang bermanfaat untuk masyarakat. Jumat 02/06/23.

Kanit Samapta berdialogis dengan para Sopir angkutan umum yang tergabung dalam komunitas Persosid di terminal Sukasada. Kapolsek mengajak para sopir untuk berpartisipasi menjaga kamtibmas dan tertib berlalulintas untuk keselamatan bersama di jalan.

Dakam kesempatan tersebut para sopir mengeluhkan minimnya penumpang sehingga para sopir kebanyakan menganggur, perlu solusi yang bagus untuk bisa memenuhi kebutuhan keluarga” ungkap para sopir.

Dalam kesempatan tersebut Kanit Samapta menyarankan agar para sopir tidak mengndalkan pekerjaan sopir saja, mesti ada pekerjaan sampingan lainnya seperti berjualan angkringan, nasi jinggo, jualan es dan lain lainnya, karena selagi kita berusaha pasti ada jalan” ungkapnya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Must Read

spot_img